Perbaiki Jalan Rusak di Pekanbaru Pakai Uang Sendiri, Warga Ini Malah Diteror Orang Tak Dikenal

- Penulis

Sabtu, 8 April 2023 - 15:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Viral kisah Bambang yang rela keluarkan uang pribadinya untuk memperbaiki jalan rusak di Pekanbaru tetapi malah diteror orang tak dikenal. (Foto: Kompas)

Viral kisah Bambang yang rela keluarkan uang pribadinya untuk memperbaiki jalan rusak di Pekanbaru tetapi malah diteror orang tak dikenal. (Foto: Kompas)

Pria berusia 32 tahun itu rela mendatangkan truk molen karena sudah geram dengan pemerintah yang dinilai sangat lambat dalam menangani jalan rusak selama bertahun-tahun.

Aksinya ini pun mendapatkan dukungan dari warga setempat yang langsung turun tangan membantu perbaikan jalan. Tak sedikit pula dari mereka maupun warganet yang ingin ikut berdonasi.

Baca Juga :  Bocah 7 Tahun Meninggal Setelah Mati Batang Otak dan Koma Pasca Operasi Amandel

Menanggapi viralnya aksi Bambang itu, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Pekanbaru Edward Riansyah akhirnya angkat bicara dan mengungkapkan terima kasih.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita berterima kasih kepada warga tersebut. Karena, itu tanda besarnya kepedulian beliau (Bambang) terhadap Kota Pekanbaru,” ucap Edward.

 

Penulis: Muhammad Indrajat Hardian
Editor: Rafi Muflih Rabbani

Berita Terkait

BMKG Laporkan Ormas GRIB Jaya karena Lahannya Dikuasai Bertahun-tahun
Prabowo Minta Driver Ojol Diberikan Bonus Hari Raya Berupa Uang Tunai
Toyota, Hyundai, hingga BYD Bakal Rilis Mobil Baru di IIMS 2025
Erick Thohir dan Sri Mulyani Jadi Menteri Terbaik di Awal Pemerintahan Prabowo
Serangga seperti Belalang dan Ulat Sagu Bisa Jadi Menu Makan Bergizi Gratis
Patrick Kluivert Janji Tak Akan Abaikan Pemain Lokal: Mereka Jantung Timnas
Kantor Imigrasi Surakarta Capai Rekor Baru, Bukukan PNBP Rp47 Miliar pada 2024
PPN Bakal Jadi 12 Persen, Pemerintah Janji Alokasikan Untuk Bansos dan Subsidi

Berita Terkait

Selasa, 27 Mei 2025 - 09:34 WIB

BMKG Laporkan Ormas GRIB Jaya karena Lahannya Dikuasai Bertahun-tahun

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:15 WIB

Prabowo Minta Driver Ojol Diberikan Bonus Hari Raya Berupa Uang Tunai

Minggu, 9 Februari 2025 - 15:05 WIB

Toyota, Hyundai, hingga BYD Bakal Rilis Mobil Baru di IIMS 2025

Rabu, 29 Januari 2025 - 15:08 WIB

Erick Thohir dan Sri Mulyani Jadi Menteri Terbaik di Awal Pemerintahan Prabowo

Minggu, 26 Januari 2025 - 16:28 WIB

Serangga seperti Belalang dan Ulat Sagu Bisa Jadi Menu Makan Bergizi Gratis

Berita Terbaru