Jelang Liburan Akhir Tahun, Ini Tips Mudah Memilih Hotel yang Nyaman dan Murah

- Penulis

Sabtu, 15 Desember 2018 - 06:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

3. Cek tingkat kenyamanan hotel

Tips memilih hotel
Cek review hotel (georgesintl.com)

Tingkat kenyamanan hotel penting untuk diketahui agar istirahat kamu menjadi lebih optimal. Melalui kemajuan teknologi, informasi ini sekarang mudah didapatkan. Salah satu caranya adalah melalui fitur review.

Tamu hotel biasanya menulis pendapat mereka mengenai kondisi hotel tempat mereka menginap. Salah satu yang biasanya dibahas adalah tingkat kenyamanan hotel. Pendapat itu pun bisa bisa dijadikan pertimbangan untuk pemilihan hotel.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

4. Pilih hotel sesuai bujet

Setelah melakukan 3 tips sebelumnya, hal penting yang harus diperhatikan adalah tarif hotel. Saat berlibur, pilihlah hotel yang harganya sesuai dengan bujet kamu. Jika terlalu mahal, bujet untuk jalan-jalan akan semakin menipis sehingga kurang bebas untuk berwisata.

Dengan memilih hotel yang murah, maka bujet untuk menjelajah destinasi tujuan menjadi lebih banyak. Liburan pun menjadi lebih leluasa dan menyenangkan. Pastikan bujet berlibur tidak terkuras hanya karena hotel.

 

5. Manfaatkan promo dan diskon

Promo liburan akhir tahun
Manfaatkan promo (tribunnews.com)

Jika ingin mendapat harga hotel yang lebih murah, maka sering-seringlah memeriksa aplikasi pemesanan hotel di layar ponsel. Tidak jarang pihak hotel atau aplikasi memberikan diskon atau promo sehingga harga hotel pun semakin murah.

Baca Juga :  Hati-Hati, 5 Makanan Ini Tak Boleh Dipanaskan Menggunakan Microwave

Selain itu, pantau media sosial aplikasi pemesanan hotel. Biasanya pengumuman seputar diskon atau promo akan diberitahukan di laman media sosial.

Berita Terkait

Tawarkan Kemudahan, Bagaimana Hukum Kurban Online dalam Islam?
Bangun Rumah dengan Dana Rp100 juta? Berikut Strateginya
NPURE Healthy Fest 2024: Hadirkan Festival Skincare, Sport, dan Superfood
Riset Sebut Berteman dengan Mantan Bisa Jadi Tanda Psikopat
Bukan Tindik, Ternyata Megawati Pakai Benda Ini di Hidungnya
Riset: 86% Gen Z Alami Menu Axiety, Bikin Bingung Mau Makan Apa
Indonesia Alami Panas Terik hingga Sinar UV Naik Drastis, Apa yang Sebenarnya Terjadi?
Indonesia Punya Sugar Daddy Terbanyak di Asia Tenggara, Kok Bisa?

Berita Terkait

Kamis, 1 Mei 2025 - 09:28 WIB

Tawarkan Kemudahan, Bagaimana Hukum Kurban Online dalam Islam?

Sabtu, 19 April 2025 - 05:56 WIB

Bangun Rumah dengan Dana Rp100 juta? Berikut Strateginya

Selasa, 12 November 2024 - 16:42 WIB

NPURE Healthy Fest 2024: Hadirkan Festival Skincare, Sport, dan Superfood

Jumat, 19 April 2024 - 20:33 WIB

Riset Sebut Berteman dengan Mantan Bisa Jadi Tanda Psikopat

Senin, 5 Februari 2024 - 20:40 WIB

Bukan Tindik, Ternyata Megawati Pakai Benda Ini di Hidungnya

Berita Terbaru