Tak Bisa Ungkapkan Cinta, Shakira Jasmine Rilis Just a Crush Thing

- Penulis

Jumat, 9 Desember 2022 - 14:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Shakira Jasmine baru saja merilis single

Shakira Jasmine baru saja merilis single "Just a Crush Thing" yang liriknya ia tulis berdasarkan buah perasaan mencintai dalam diam. (Foto: Musica Studios)

Raria.id – Shakira Jasmine kembali merilis single baru yang kali ini berjudul “Just a Crush Thing” setelah sebelumnya mendapatkan sambutan sangat baik di single-nya bersama Nuca yang berjudul “Meant 2 Be”.

Single terbaru Shakira Jasmine kali ini bercerita tentang rasanya jatuh hati kepada seseorang tetapi tak bisa mengungkapkannya sehingga hanya bisa mencintainya diam-diam.

Baca Juga :  Resmi Debut, Femila Cerita Patah Hati Lewat Single Drama

Hal ini tak lepas dari kurangnya rasa percaya diri karena orang yang dikagumi dan disukainya itu dianggap terlalu sempurna untuknya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Naksir dalam diam itu enggak salah kok, asal kamu siap dengan konsekuensinya nanti. Siapa tahu orang yang dikagumi merasakan hal yang sama,” ungkap Shakira.

Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh 𝙨𝙝𝙖𝙠𝙞𝙧𝙖 𝙟𝙖𝙨𝙢𝙞𝙣𝙚 #JustACrushThing (@shakirajsmn)

Dalam single “Just a Crush Thing”, Shakira menyumbangkan buah pikiran dan perasaannya ke dalam rangkaian lirik yang memiliki makna mendalam.

Berita Terkait

Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda
Hello Fello City 2025 Bakal Hadirkan Pamungkas, Reality Club, hingga Kahitna
Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua
Setelah Nikah, Angga dan Shenina Hadapi Masalah Pasutri di Film Dopamin
Nicholas Saputra Hadapi Musibah dan Trauma di Film Tukar Takdir
Rio Dewanto Berjuang Demi Keadilan di Film Keadilan: The Verdict
JGTC 2025 Siap Tarik Minat Anak Muda dengan Tetap Pertahankan Karakter Musik Jaz
Lepas Citra Glamor, Luna Maya Berani Tampil Lusuh di Film Sukma

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 22:19 WIB

Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda

Rabu, 12 November 2025 - 21:44 WIB

Hello Fello City 2025 Bakal Hadirkan Pamungkas, Reality Club, hingga Kahitna

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 21:33 WIB

Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua

Rabu, 15 Oktober 2025 - 09:58 WIB

Setelah Nikah, Angga dan Shenina Hadapi Masalah Pasutri di Film Dopamin

Jumat, 26 September 2025 - 12:26 WIB

Rio Dewanto Berjuang Demi Keadilan di Film Keadilan: The Verdict

Berita Terbaru

Rekomendasi laptop terbaik ASUS untuk koding dengan spesifikasi performa tangguh, desain ringkas, dan daya tahan baterai luar biasa. (Foto: Dok. ASUS)

Techno & Science

Rekomendasi Laptop Terbaik ASUS dengan Spesifikasi Mumpuni untuk Coding

Minggu, 12 Okt 2025 - 06:06 WIB