Ribuan Orang Menyemarakkan Angan Melalui Acara BKUI19

- Penulis

Senin, 9 Desember 2019 - 05:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Raria.id – Rangkaian acara Bedah Kampus Universitas Indonesia 2019 (BKUI19) telah sukses dilaksanakan selama dua hari mulai dari tanggal 7 – 8 Desember 2019.

Pada tahun ini, acara BKUI19 mengusung tema “keberagaman”. Hal itu disampaikan oleh Ketua dan Wakil Ketua BPH Divisi Rekan Media BKUI19 Muhamad Shaadila dan Maria Rosinta.

Baca Juga :  Dukung Pemahaman Kesehatan Mental, Mahasiswa KKN-PPM UGM Edukasi Pelajar di Konawe Selatan

“Tema keberagaman ini artinya calon mahasiswa UI yang baru nantinya bukan dari Jabodetabek saja, tapi dari berbagai penjuru seperti dari Sumatera maupun Papua,” ungkap Shaadila.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal itu sejalan dengan realita yang terjadi. Di mana setidaknya dari 16 ribu peserta yang hadir, banyak dari mereka yang berasal dari luar Jabodetabek seperti Jawa Barat, Jawa Tengah, bahkan luar pulau Jawa.

BKUI19
Ribuan peserta memadati Balairung Universitas Indonesia saat acara BKUI19 (Foto: RariaMedia)

Berita Terkait

Rekomendasi Remove Background Tools Online Gratis Tanpa Batas
ASUS Vivobook S14 Resmi Rilis: Laptop Tipis yang Tangguh dan Dilengkapi AI Canggih
The Last of Us Part II, Petualangan Ellie yang lebih Imersif dengan ROG Ally X
ASUS Zenbook S 14 OLED Resmi Rilis, Ini Harga dan Spesifikasi Lengkapnya
Riset: Netizen X Twitter Paling Pintar dari Medsos Lain, TikTok Paling Rendah
Dukung Pemahaman Kesehatan Mental, Mahasiswa KKN-PPM UGM Edukasi Pelajar di Konawe Selatan
Menkominfo Sebut Masyarakat Tidak Perlu Jaringan yang Cepat untuk Menonton Youtube
Seorang Pria di Korea Selatan Tewas Terbunuh Robot karena Dikira Kardus

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 20:59 WIB

ASUS Vivobook S14 Resmi Rilis: Laptop Tipis yang Tangguh dan Dilengkapi AI Canggih

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:56 WIB

The Last of Us Part II, Petualangan Ellie yang lebih Imersif dengan ROG Ally X

Jumat, 1 November 2024 - 14:27 WIB

ASUS Zenbook S 14 OLED Resmi Rilis, Ini Harga dan Spesifikasi Lengkapnya

Selasa, 3 September 2024 - 16:30 WIB

Riset: Netizen X Twitter Paling Pintar dari Medsos Lain, TikTok Paling Rendah

Selasa, 23 Januari 2024 - 23:27 WIB

Dukung Pemahaman Kesehatan Mental, Mahasiswa KKN-PPM UGM Edukasi Pelajar di Konawe Selatan

Berita Terbaru