Perankan Dai Muda di Film 172 Days, Bryan Domani Ungkap Pengalaman Berharga Ini

- Penulis

Sabtu, 18 November 2023 - 08:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bryan Domani perankan sosok dai muda mendiang Ameer Azzikra di film 172 Days yang tayang di bioskop 23 November 2023. (Foto: Raria.id/Rafi)

Bryan Domani perankan sosok dai muda mendiang Ameer Azzikra di film 172 Days yang tayang di bioskop 23 November 2023. (Foto: Raria.id/Rafi)

Namun, ujian terberat datang di usia pernikahan meraka yang baru 172 hari, saat Ameer meninggal dunia karena sakit.

Dalam memerankan karakter tersebut, Bryan Domani mengungkapkan pengalaman berharganya selama proses syuting. Salah satunya adalah ketika ia dituntut untuk berbicara bahasa Arab dan mengimami sebanyak 250 orang.

Baca Juga :  Kembali dengan Musik Baru, Geisha Rilis Single Impas

“Aku tau ada adegan salat, aku tahu paling 10 atau 20 orang. Ternyata pas masuk set itu semua aku imami, 250 orang. Itu habis syukuran, ada ustaz, ada orang dari mana,” kata Bryan Domani dalam konferensi pres di Jakarta Selatan, Kamis (16/11/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Film 172 Days yang digarap oleh rumah produksi Starvision ini akan tayang di bioskop pada 23 November 2023 mendatang.

 

Penulis: Riana Devany
Editor: Rozanur Wahyu

Berita Terkait

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad
Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa
Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier
Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda
Hello Fello City 2025 Bakal Hadirkan Pamungkas, Reality Club, hingga Kahitna
Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua
Setelah Nikah, Angga dan Shenina Hadapi Masalah Pasutri di Film Dopamin
Nicholas Saputra Hadapi Musibah dan Trauma di Film Tukar Takdir

Berita Terkait

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:43 WIB

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad

Sabtu, 20 Desember 2025 - 13:57 WIB

Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa

Senin, 24 November 2025 - 21:56 WIB

Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier

Senin, 17 November 2025 - 22:19 WIB

Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 21:33 WIB

Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua

Berita Terbaru