Konser NCT di GBK Mepet Jadwal Timnas, Siapa yang Ngalah?

- Penulis

Senin, 15 April 2024 - 19:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keberlangsungan konser NCT Dream dan laga Timnas Indonesia melawan Irak dan Filipina di GBK dipertanyakan karena jadwalnya berdekatan.

Keberlangsungan konser NCT Dream dan laga Timnas Indonesia melawan Irak dan Filipina di GBK dipertanyakan karena jadwalnya berdekatan.

Raria.id –  Jadwal konser NCT Dream yang akan diselenggarakan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) pada 18 Mei 2024 berdekatan dengan pertandingan Timnas Indonesia pada 6 dan 11 Juni 2024 mendatang melawan Irak dan Filipina.

Hal itu membuat banyak penggemar baik dari NCT Dream maupun suporter Timnas Indonesia yang mempertanyakan keberlangsungan acaranya masing-masing.

Baca Juga :  Bio One Kesulitan Jadi Cowok Green Flag di Film Sampai Nanti Hanna

Sebagai informasi, pertandingan sepak bola terutama level internasional seperti FIFA Matchday memerlukan lapangan dengan kualitas yang baik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, berkaca dari berbagai acara sebelumnya, pengelola GBK memerlukan waktu sekitar satu bulan untuk memulihkan kualitas rumput setelah area lapangan digunakan untuk konser.

Diketahui, kondisi rumput di GBK pernah dikritik setelah digunakan untuk berbagai kegiatan non-bola, seperti pasca konser Blackpink yang meninggalkan jejak kerusakan pada rumput.

Kritik lain juga muncul ketika timnas harus bertanding di GBK melawan Vietnam beberapa waktu lalu. Saat itu, kualitas rumput lapangan tidak merata pasca digunakan untuk acara kampanye akbar.

Penulis : Geishia Alen Tie

Editor : Aida Tannisa

Berita Terkait

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad
Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa
Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier
Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda
Hello Fello City 2025 Bakal Hadirkan Pamungkas, Reality Club, hingga Kahitna
Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua
Setelah Nikah, Angga dan Shenina Hadapi Masalah Pasutri di Film Dopamin
Nicholas Saputra Hadapi Musibah dan Trauma di Film Tukar Takdir

Berita Terkait

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:43 WIB

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad

Sabtu, 20 Desember 2025 - 13:57 WIB

Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa

Senin, 24 November 2025 - 21:56 WIB

Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier

Senin, 17 November 2025 - 22:19 WIB

Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 21:33 WIB

Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua

Berita Terbaru