Hadirkan Afgan dan D’Masiv, Threeformation 3.0 Sukses Hibur Ribuan Penonton

- Penulis

Minggu, 15 Januari 2023 - 18:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SMAN 3 Bogor sukses menggelar Threeformation 3.0 yang turut menghadirkan Afgan dan D'Masiv sebagai bintang tamu. (Foto: Raria.id/Seno)

SMAN 3 Bogor sukses menggelar Threeformation 3.0 yang turut menghadirkan Afgan dan D'Masiv sebagai bintang tamu. (Foto: Raria.id/Seno)

Raria.id – Threeformation 3.0- sukses digelar dan berlangsung secara meriah di GOR Pajajaran Bogor pada Sabtu (14/1/2023) sore hingga malam hari.

Threeformation sendiri merupakan acara tahunan yang diselenggarakan oleh SMAN 3 Bogor. Meski sempat terhenti selama dua tahun, acara yang digelar tahun ini sukses mendapatkan antusiasme dari penonton.

Baca Juga :  Menjelang Akhir Tahun, Nabila Maharani Rilis Single Sampai Nanti

Dalam pelaksanaannya tahun ini, acara tersebut menggunakan nama Threeformation 3.0. Hal ini sekaligus menjadi penanda bahwa Threeformation pada tahun 2023 merupakan kali ketiga acara tersebut digelar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Threeformation 3.0 dibuka dengan penampilan memukau dari band-band yang menjadi pemenang lomba yang sebelumnya telah digelar pada 12 – 22 Desember 2022.

Acara kemudian dilanjutkan dengan penampilan spesial dari D’Masiv. Dalam kesempatan ini, grup band yang dinaungi Rian dan kawan-kawan itu membawakan beberapa lagu hits mereka seperti “Kau yang Tak Pernah Tahu”, “Merindukanmu”, “Jangan Menyerah”, serta “Cinta Ini Membunuhku”.

Berita Terkait

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad
Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa
Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier
Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda
Hello Fello City 2025 Bakal Hadirkan Pamungkas, Reality Club, hingga Kahitna
Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua
Setelah Nikah, Angga dan Shenina Hadapi Masalah Pasutri di Film Dopamin
Nicholas Saputra Hadapi Musibah dan Trauma di Film Tukar Takdir

Berita Terkait

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:43 WIB

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad

Sabtu, 20 Desember 2025 - 13:57 WIB

Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa

Senin, 24 November 2025 - 21:56 WIB

Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier

Senin, 17 November 2025 - 22:19 WIB

Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 21:33 WIB

Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua

Berita Terbaru