Fourtwnty Mengaku Senang Bisa Manggung Bareng NOAH

- Penulis

Senin, 17 Februari 2020 - 11:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Raria.id – Grup musik Fourtwnty baru saja menjadi salah satu pengisi acara di acara konser NOAH yang digelar di Livespace, SCBD, Jakarta Selatan, Kamis (13/2/2020) malam. Mereka juga tampil langsung bersama sang vokalis, Ariel NOAH.

Grup musik yang beranggotakan Ari Lesmana dan Nuwi ini, mengaku deg-degan sekaligus senang bisa manggung bareng NOAH. Hal itu diungkapkan langsung oleh keduanya saat ditemui di kawasan Bogor Lakeside, Jawa Barat, Sabtu (15/02/2020).

Baca Juga :  Rayakan Ultah Ke-8, NOAH Rilis Menemaniku untuk Penggemar

“Deg-degan, terus kita pertama kali manggung serapih itu, jadi yang pasti senang banget sih,” ungkap Ari Lesmana.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, mereka juga merasa mendapatkan pelajaran baru ketika menjadi pengisi acara konser NOAH bertajuk “Mencari Cinta” tersebut.

Berita Terkait

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad
Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa
Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier
Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda
Hello Fello City 2025 Bakal Hadirkan Pamungkas, Reality Club, hingga Kahitna
Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua
Setelah Nikah, Angga dan Shenina Hadapi Masalah Pasutri di Film Dopamin
Nicholas Saputra Hadapi Musibah dan Trauma di Film Tukar Takdir

Berita Terkait

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:43 WIB

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad

Sabtu, 20 Desember 2025 - 13:57 WIB

Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa

Senin, 24 November 2025 - 21:56 WIB

Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier

Senin, 17 November 2025 - 22:19 WIB

Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 21:33 WIB

Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua

Berita Terbaru