Defia Rosmaniar Sumbang Emas Pertama Untuk Indonesia di Asian Games 2018

- Penulis

Senin, 20 Agustus 2018 - 06:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Raria.id – Atlet taekwondo Indonesia, Defia Rosmaniar, berhasil menyumbang emas pertama untuk Indonesia di Asian Games 2018. Ia berhasil menjadi yang terbaik di nomor indvidu poomsae putri.

Bertanding pada laga final Asian Games 2018 di Jakarta Convention Center, Jumat (19/8), Defia sukses mengalahkan wakil Iran, Salahshouri Marjan. Defia menang dengan skor 8.690 – 8.470.

Sebelumnya di babak 16 besar, Defia sukses menyingkirkan Wong Kai Yu dari Hongkong, sementara di perempat final ia mengalahkan Tuyet Van Chau dari Vietnam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Kondisi Rumput Memprihatinkan Pasca Konser BLACKPINK, Erick Thohir Larang Penggunaan GBK

Berita Terkait

Meski Elkan Baggott di Indonesia, PSSI Beberkan Alasan Tidak Dipanggil Timnas
Patrick Kluivert Janji Tak Akan Abaikan Pemain Lokal: Mereka Jantung Timnas
Kevin Diks Resmi Jadi WNI, Bisa Perkuat Timnas saat Lawan Jepang?
Media Cina Sebut Naturalisasi 2 Pemain Timnas Indonesia Bermasalah hingga Terancam Diskualifikasi
Meski Banyak Masalah, Menpora Dito Kasih Nilai 8,5 dari 10 untuk PON Aceh-Sumut
Kritik Naturalisasi Timnas, Fraksi Gerindra: Mengurangi Kebanggaan
Ketua KONI Sumut Kecewa Selebgram Beritakan PON yang Jeleknya Saja
Sebut Naturalisasi Timnas Indonesia Berpaspor Ganda, Eks Dubes Peter Gontha: Saya Malu!

Berita Terkait

Selasa, 20 Mei 2025 - 12:07 WIB

Meski Elkan Baggott di Indonesia, PSSI Beberkan Alasan Tidak Dipanggil Timnas

Senin, 13 Januari 2025 - 09:34 WIB

Patrick Kluivert Janji Tak Akan Abaikan Pemain Lokal: Mereka Jantung Timnas

Sabtu, 9 November 2024 - 12:56 WIB

Kevin Diks Resmi Jadi WNI, Bisa Perkuat Timnas saat Lawan Jepang?

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:16 WIB

Media Cina Sebut Naturalisasi 2 Pemain Timnas Indonesia Bermasalah hingga Terancam Diskualifikasi

Minggu, 22 September 2024 - 15:07 WIB

Meski Banyak Masalah, Menpora Dito Kasih Nilai 8,5 dari 10 untuk PON Aceh-Sumut

Berita Terbaru