Avengers: Endgame Cetak 12 Rekor Ini Sekaligus

- Penulis

Rabu, 1 Mei 2019 - 09:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

2. Film Tercepat yang Meraih 1 Miliar Dolar

Rekor kedua yang diraih Avengers: Endgame yaitu sebagai film tercepat yang meraih USD 1 miliar di seluruh dunia. Seperti yang diketahui, film ini hanya membutuhkan waktu lima hari untuk melampaui angka tersebut.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

3. Film Debut Terbesar di Tiongkok

Bukan rahasia lagi kalau pasar Tiongkok merupakan salah satu penyumbang terbesar dari penghasilan film-film Hollywood. Di Tiongkok sendiri, Avengers: Endgame berhasil meraup penghasilan hingga USD 330,5 juta (sekitar Rp 4,6 triliun).

Baca Juga :  Heboh, Judul Avengers 4 Dibocorkan Oleh Sinematografer Mereka Sendiri!

4. Film Akhir Pekan Terlaris di Pasar Domestik

End Game
Iron Man di Avengers: End Game (vox.com)

Di Amerika Utara, Avengers: Endgame tercatat mengumpulkan hingga USD 400 juta hingga akhir pekan. Sebagai perbandingan, film pendahulunya yaitu Avengers: Infinity War hanya mampu meraih USD 314 miliar di akhir pekan perdana pemutarannya pada 2018 lalu.

 

5. Film dengan Lokasi Penayangan Terbanyak di Amerika Utara

Avengers: Endgame telah ditayangkan di 4.662 bioskop di seluruh Amerika Utara di hari pertama penayangannya. Jumlah ini mengalahkan rekor sebelumnya yang diraih Despicable Me 3 yang saat dirilis tayang di 4.528 bioskop di Amerika Utara.

Baca Juga :  Trailer Avengers 4 Dirilis, Ini Hal-Hal Penting di Dalamnya

6. Rekor IMAX

Avengers: Endgame juga sukses menjadi film yang memecahkan rekor penayangan perdana untuk IMAX di seluruh dunia dengan pendapatan US$91 juta atau setara Rp1,29 triliun. Mengalahkan rekor sebelumnya milik Star Wars: The Force Awakens yang meraup US$47 juta atau sekitar Rp666 miliar.

Berita Terkait

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad
Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa
Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier
Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda
Hello Fello City 2025 Bakal Hadirkan Pamungkas, Reality Club, hingga Kahitna
Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua
Setelah Nikah, Angga dan Shenina Hadapi Masalah Pasutri di Film Dopamin
Nicholas Saputra Hadapi Musibah dan Trauma di Film Tukar Takdir

Berita Terkait

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:43 WIB

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad

Sabtu, 20 Desember 2025 - 13:57 WIB

Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa

Senin, 24 November 2025 - 21:56 WIB

Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier

Senin, 17 November 2025 - 22:19 WIB

Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 21:33 WIB

Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua

Berita Terbaru