Amanda Rawles Akan Tampil Beda di Film Bebas

- Penulis

Kamis, 14 Maret 2019 - 18:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Raria.id – Amanda Rawles mengaku senang bisa terpilih menjadi salah satu pemain film Bebas produksi Miles Film lewat kerja sama dengan CJ Entertainment.

Film ini sendiri akan mengadaptasi film Korea Selatan yang sempat menjadi box office di tahun 2011 lalu yang bertajuk Sunny.

Baca Juga :  Demi Film Bebas, Sheryl Sheinafia Rela Korbankan Job Manggung

“Pastinya senang banget ya bisa bergabung di Miles Film,” kata Amanda Rawles saat grand launching film Bebas, di kawasan jalan Pangeran Antasari, Jakarta Selatan, Selasa (12/3).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Film Bebas
Amanda Rawles saat memaparkan perannya di film Bebas (Foto: RariaMedia)

Amanda mengaku menampilkan karakter berbeda dalam film tersebut dan tidak seperti karakter-karakter yang biasa dia mainkan pada film-film lain.

Berita Terkait

Bryan Domani Debut Jadi Produser di Film Tak Ingin Usai di Sini
Rasvara Fest 2025 Sukses Hibur Malang dengan Penampilan Bernadya, Hindia, hingga Vierratale
Totalitas Niken Anjani Belajar Mantra Jawa Demi Film Penjagal Iblis: Dosa Turunan
Chicco Jerikho Jadi Ayah yang Penuh Trauma dan Tekanan di Film Perang Kota
Pengepungan di Bukit Duri: Joko Anwar Sindir Gagalnya Sistem Pendidikan Indonesia
Acha Septriasa Mengaku Kewalahan Perankan Karakter di Film Qodrat 2
Kiesha Alvaro Akui Sempat Canggung Beradegan Romantis di Film Komang
Nabila Taqiyyah RIlis Album Perdana Bertajuk Kekal yang Sementara

Berita Terkait

Jumat, 30 Mei 2025 - 19:10 WIB

Bryan Domani Debut Jadi Produser di Film Tak Ingin Usai di Sini

Senin, 19 Mei 2025 - 19:00 WIB

Rasvara Fest 2025 Sukses Hibur Malang dengan Penampilan Bernadya, Hindia, hingga Vierratale

Sabtu, 26 April 2025 - 12:06 WIB

Totalitas Niken Anjani Belajar Mantra Jawa Demi Film Penjagal Iblis: Dosa Turunan

Selasa, 22 April 2025 - 11:57 WIB

Chicco Jerikho Jadi Ayah yang Penuh Trauma dan Tekanan di Film Perang Kota

Sabtu, 12 April 2025 - 10:33 WIB

Pengepungan di Bukit Duri: Joko Anwar Sindir Gagalnya Sistem Pendidikan Indonesia

Berita Terbaru

Rekomendasi remove background tools online gratis tanpa batas dari Seedbacklink yang bisa digunakan tanpa watermark dan hasil instan.

Techno & Science

Rekomendasi Remove Background Tools Online Gratis Tanpa Batas

Minggu, 18 Mei 2025 - 16:06 WIB