Ada Apa dengan Jefri Nichol di Something In Between?

- Penulis

Minggu, 19 Agustus 2018 - 08:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bukan hanya cerita percintaan remaja, Something In Between menjanjikan kisah cinta sejati antara kedua pemeran utamanya. Cinta mereka pun diuji dengan tantangan meraih mimpi dan juga kehadiran orang ketiga.

Film produksi Screenplay Films dan Legacy Pictures ini menjadi film kelima yang mempertemukan Nichol dengan Amanda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, meskipun sudah sering bermain bersama dalam film romantis, tapi keduanya mengaku ada suasana berbeda dalam film ini.

Baca Juga :  5 Film Indonesia Ini Wajib Ditonton di Bulan Agustus 2018

“Film ini punya konsep beda dari cerita cinta SMA yang sebelumnya, ada potensi dan cerita yang kuat,” tutur Amanda.

Rencananya, film yang juga dibintangi oleh Surya Saputra, Slamet Rahardjo, Febby Rastanti, Junior Liem, Naufal Samudra, dan Denira Wiraguna ini akan tayang di bioskop mulai 27 September 2018 mendatang.

Berita Terkait

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad
Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa
Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier
Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda
Hello Fello City 2025 Bakal Hadirkan Pamungkas, Reality Club, hingga Kahitna
Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua
Setelah Nikah, Angga dan Shenina Hadapi Masalah Pasutri di Film Dopamin
Nicholas Saputra Hadapi Musibah dan Trauma di Film Tukar Takdir

Berita Terkait

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:43 WIB

Gading dan Gisel Akhirnya Resmi Rujuk di Film Modual Nekad

Sabtu, 20 Desember 2025 - 13:57 WIB

Rachel Amanda Akui Stres saat Akting Stand Up di Film Suka Duka Tawa

Senin, 24 November 2025 - 21:56 WIB

Sering Viral, Juicy Luicy Akui Medsos Sangat Berperan Besar bagi Karier

Senin, 17 November 2025 - 22:19 WIB

Hello Fello City 2025 Sukses Beri Hiburan dan Tingkatkan Literasi Digital Anak Muda

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 21:33 WIB

Rayakan Ultah ke-24, Tiara Andini Rilis Edelweiss sebagai Album Kedua

Berita Terbaru